Siswi Smamsatu Qiyamul Lail di Sekolah untuk Dipraktikkan dalam Keseharian

PWMU.CO – Sebanyak 120 siswi kelas X SMA Muhamadiyah 1 (Smamsatu) Gresik mengikuti kegiatan Qiyamul Lail Sabtu (7/9/19). Sejak pukul 18.30 mereka sudah hadir di sekolah membawa perlengkapan shalat. Setelah melakukan registrasi, mereka shalat Isya berjamaah dilanjutkan dengan murajaah bersama wali kelas masing-masing. Usai murajaah, kegiatan dilanjutkan dengan penyampaian materi oleh Uswatun Hasanah, Guru Kemuhammadiyahan … Lanjutkan membaca Siswi Smamsatu Qiyamul Lail di Sekolah untuk Dipraktikkan dalam Keseharian