• Home
  • Kabar
  • Kajian
  • Kolom
  • Featured
  • Khutbah
  • Musafir
  • Canda
  • Index
  • MCCC Jatim
Senin, Maret 8, 2021
  • Login
  • Home
  • Kabar
  • Kajian
  • Kolom
  • Featured
  • Khutbah
  • Musafir
  • Canda
  • Index
  • MCCC Jatim
No Result
View All Result
Pwmu.co | Portal Berkemajuan
  • Home
  • Kabar
  • Kajian
  • Kolom
  • Featured
  • Khutbah
  • Musafir
  • Canda
  • Index
  • MCCC Jatim
No Result
View All Result
Pwmu.co | Portal Berkemajuan
No Result
View All Result
Home Headline

Ternyata, Para Cukong yang Menguasai Indonesia

Sabtu 23 Juli 2016 | 17:09
in Headline
47
SHARES
147
VIEWS
Zainuddin Maliki
Prof Zainuddin Maliki (foto: Aan Hariyanto)

PWMU.CO – Di dalam politik yang serba transaksional seperti saat ini, yang mampu mengambil keuntungan dan berkuasa di Negeri ini bukanlah mereka yang punya politik ideologi, bukan pula mereka yang punya politik aliran yang kuat, dan tidak pula umat Islam yang mayoritas. Lantas siapa sejatinya yang diuntungkan dan berkuasa di Indonesia ini?.

Menurut Guru Besar Sosiologi Politik, Prof Zainuddin Maliki, yang menguasi bangsa Indonesia ini adalah mereka yang sanggup membiayai seseorang untuk memenangkan satu kompetisi, baik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) maupun Pemilihan Presiden (Pilpres). Konkritnya, Zainudin menyebut mereka sebagai “Cukong”.

(Baca: Kaum Muslimin Jangan Mudah Dibeli! dan Umat Islam Akan ‘Habis’ jika Tak Bangkit di Bidang Ekonomi)

Dalam bahasa politik, lanjut Zainuddin, cukong didefinisikan sebagai pluto crat. Yakni kelas menengah yang secara ekonomi sangat berkecukupan. Para cukong ini, dengan kelebihan ekonominya mampu menebar pengaruh di  berbagai lini kehidupan, tak terkecuali dalam dunia perpolitikan. Hebatnya lagi, tidak hanya mempengaruhi, tapi aturan main yang mereka lakukan juga menjadi acuan dalam berinteraksi dengan kalangan lain (rule of the rich).

”Sebenarnya yang menang dan berkuasa di negeri Indonesia ini adalah para Cukong. Mereka yang lantas mengambil keuntungan dan mengendalikan negeri ini. Bukan mereka yang punya politik ideologi dan aliran yang kuat. Apalagi umat Islam yang mayoritas,” kata Zainudin dalam diskusi Halal bi Halal Pimpinan Wilayah Pemuda Muhammadiyah Jatim di Aula Mas Mansyur PWM Jatim, Sabtu (23/7).

(Baca: Pengamat Politik: Muhammadiyah Jangan Alergi Politik dan Sebagai Kekuatan Politik, Muhammadiyah Tak Harus Jadi Partai Politik)

Zainuddin menambahkan, seperti yang diketahui bahwa saat ini biaya untuk penyelenggaraan dan menjadi peserta Pilkada maupun Pilpres itu tidaklah murah. ”Lantas dari mana para calon bisa mendapat biaya yang begitu besar, kalau bukan berasal dari para Cukong,” ungkap Wakil Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jawa Timur ini dengan tegas.

Berkuasanya para Cukong atas Negara Indonesia, dipaparkan Zainuddin, terjadi tidak hanya setelah terbukanya kran demokrasi Indonesia dengan lahirnya orde Reformasi. Tetapi para cukong itu sudah berkuasa sejak jauh hari, tepatnya ketika Orde Baru (Orba) berkuasa.

(Baca: Gus Ipul: Tak Bisa Dibayangkan jika Indonesia tanpa Muhammadiyah dan Cara Muhammadiyah Sosialisasikan Lagu Indonesia Raya pada Tahun 1930)

”Tidak bisa dipungkiri bahwa para elit pejabat di Negeri ini dekat sekali dengan para Cukong tersebut. Mereka yang mengambil keuntungan dari kedekatan dan mahar itu,” tegas pria yang juga Ketua Dewan Pendidikan Provinsi Jawa Timur ini.

Maka dari itu, Zainuddin berharap Muhammadiyah bisa menjalankan jihad yang ketiga, yakni jihad dalam bidang ekonomi. Itu untuk menunjang kemandirian ekonomi umat dan tentu bisa berefek bagi perekonomian bangsa Indonesia. ”Selain jihad konstitusi, penting bagi Muhammadiyah berjihad di bidang ekonomi,” tandasnya.

Jalan terjal dan berliku untuk menjadikan kekuasaan sebagai jalan untuk menyejahterakan rakyat. (aan)

Tags: Halal bi Halal PWPMPara CukongPloitik
Share19Tweet12SendShare

Related Posts

No Content Available

Discussion about this post

Berita Terbaru

Saat Dewan Sughli Sidoarjo Merawat Pusdiklat HW

Saat Dewan Sughli Sidoarjo Merawat Pusdiklat HW

Senin 8 Maret 2021 | 10:20
Cerita Pak AR Tinggal di Kontrakan yang Dihuni Jin ini mencuplik buku Biografi Pak AR karya Sukriyanto AR—anak Pak AR. Yang menerbitkannya Penerbit Suara Muhammadiyah, Mei 2017.

Kisah Pak AR Nyaris Makmum pada Orang Gila

Senin 8 Maret 2021 | 09:30
Cerita Lazismu Jatim Dapat Wakaf Ganda: Vario dan Xenia

Cerita Lazismu Jatim Dapat Wakaf Ganda: Vario dan Xenia

Senin 8 Maret 2021 | 08:19
Sesat pikir produk asing

Sesat Pikir Benci Produk Asing

Senin 8 Maret 2021 | 07:16
Perang terbuka

Perang Terbuka SBY Vs Moeldoko

Senin 8 Maret 2021 | 06:19
Ada Apa Shalat di Tanah Air Tak Sekhusyuk di Baitullah?

Ada Apa Shalat di Tanah Air Tak Sekhusyuk di Baitullah?

Senin 8 Maret 2021 | 00:27
Begini Kelas Virtual Preschool ICP SDM 3 Ikrom

Begini Kelas Virtual Preschool ICP SDM 3 Ikrom

Minggu 7 Maret 2021 | 23:35
Krisis, Ini Maklumat Din Syamsuddin. Kepada PWMU.CO, Ahad (5/4/2020) Din Syamsuddin mengatakan maklumat yang berisi lima butir itu merupakan pendapat pribadi.

Din Syamsuddin: KLB Deli Serdang Rusak Tatanan Demokrasi

Minggu 7 Maret 2021 | 22:42
Pelatihan Service AC,  Cara MPM PDM Surabaya Beri Solusi

Pelatihan Service AC, Cara MPM PDM Surabaya Beri Solusi

Minggu 7 Maret 2021 | 17:34
Panti Asuhan At-Taqwa

Panti Asuhan At-Taqwa PCM Sambikerep Lanjutkan Pengecoran Lantai 3

Minggu 7 Maret 2021 | 17:20

Milad PWMU.CO

Dari ‘Yang Penting Menulis’ Menjadi ‘Menulis yang Penting Bagus’
Milad PWMU.CO

Dari ‘Yang Penting Menulis’ Menjadi ‘Menulis yang Penting Bagus’

Jumat 5 Maret 2021 | 21:37
134

M Faried Achiyani (kiri) bersama tiga kontributor PWMU.CO alumni Pondok Pesantren Muhammadiyah Babat. Yaitu dari kiri Sunarsih, Maslahul Falah, dan...

Read more
Kecanduan Menulis Berita di PWMU.CO

Kecanduan Menulis Berita di PWMU.CO

Rabu 3 Maret 2021 | 08:17
147
Menulis Kehidupan Janda Berbuah Manis

Menulis Kehidupan Janda Berbuah Manis

Selasa 2 Maret 2021 | 05:56
343
Menjadi Penulis Buku berkat PWMU.CO

Menjadi Penulis Buku berkat PWMU.CO

Senin 1 Maret 2021 | 20:21
179
Pengalaman Tak Terlupakan Boyong Keluarga ke Kopdar PWMU.CO

Pengalaman Tak Terlupakan Boyong Keluarga ke Kopdar PWMU.CO

Minggu 28 Februari 2021 | 00:01
211

Berita Terpopuler

  • Haedar Nashir Ajak Belajar Ijtihad Politik Kasman Singodimedjo

    Haedar Nashir Ajak Belajar Ijtihad Politik Kasman Singodimedjo

    320697 shares
    Share 128279 Tweet 80174
  • Emil Dardak: Budidaya Porang Sangat Menjanjikan

    10123 shares
    Share 4049 Tweet 2531
  • Arloji KW Moeldoko dan KLB Original

    3440 shares
    Share 1376 Tweet 860
  • Teladan Buruk sang Jenderal Pensiunan

    13966 shares
    Share 5586 Tweet 3492
  • Kisah Peluru Menembus Kopiah Ki Bagus Hadikusumo

    436 shares
    Share 174 Tweet 109
  • Jamu Tolak Virus Corona ala Berlian School

    2021 shares
    Share 808 Tweet 505
  • Din Syamsuddin: KLB Deli Serdang Rusak Tatanan Demokrasi

    330 shares
    Share 132 Tweet 83
  • Demokrasi Kambing dan Bebek

    545 shares
    Share 218 Tweet 136
  • Muhammadiyah Kembali Luruskan Kiblat Pendidikan Nasional

    1442 shares
    Share 577 Tweet 361
  • Ring Tinju Mulkowi Vs Beyehaye

    93 shares
    Share 37 Tweet 23
Pwmu.co | Portal Berkemajuan

pwmu.co adalah portal berita dakwah berkemajuan di bawah naungan PT. Surya Kreatindo Mediatama

Hubungi Kami

WA : 0858-5961-4001
Email :pwmujatim@gmail.com
  • Dewan Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Info Iklan

© 2021 pwmu.co - PT Surya Kreatindo Mediatama.

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabar
  • Kajian
  • Kolom
  • Featured
  • Khutbah
  • Musafir
  • Canda
  • Index
  • MCCC Jatim

© 2021 pwmu.co - PT Surya Kreatindo Mediatama.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In