• Redaksi
  • Iklan
  • JarMed
Pwmu.co | Portal Berkemajuan
Advertisement
  • Home
  • Kabar
  • Kajian
  • Kolom
  • Featured
  • Khutbah
  • Musafir
  • Canda
  • Index
  • MCCC Jatim
No Result
View All Result
Pwmu.co | Portal Berkemajuan
  • Home
  • Kabar
  • Kajian
  • Kolom
  • Featured
  • Khutbah
  • Musafir
  • Canda
  • Index
  • MCCC Jatim
No Result
View All Result
Pwmu.co | Portal Berkemajuan
No Result
View All Result

Koin Emas Abbasiyah Ditemukan di Israel

Kamis 27 Agustus 2020 | 06:54
in Kabar
0
198
SHARES
202
VIEWS
Uang emas zaman Dinas Abbasiyah ditemukan di Israel. (NG)
Uang emas zaman Dinas Abbasiyah ditemukan di Israel. (NG)

PWMU.CO– Koin emas peninggalan zaman Dinasti Abbasiyah ditemukan di pusat kota Yavne, Israel. Sebanyak 425 koin emas terpendam selama seribu tahun dalam kondisi utuh ditemukan dalam gerabah saat dilakukan penggalian pekan lalu.

 Media al arabiyah melaporkan Senin (24/8/2020) lalu, arkeolog Israel Antiquities Authorities, Liat Nadav-Ziv dan Elie Haddad, menjelaskan, harta karun itu ditemukan oleh para relawan muda. Terdiri ratusan keping koin emas.

Robert Kool, seorang ahli koin barang antik, mengatakan, analisis awal menunjukkan angka yang tertera dalam uang emas itu menunjukkan dicetak akhir abad 9. ”Ini zaman keemasan Kekhalifahan Abbasiyah yang menguasai sebagian besar Timur Tengah hingga Afrika Utara,” katanya.

Baca Juga:  Konflik Dunia Arab, Percikan Panasnya Menjalar ke Indonesia maka Jangan Asal Demo

Penemuan itu merupakan salah satu tempat penyimpanan koin kuno terbesar yang ditemukan di Israel. Pada 2015, penyelam amatir menemukan sekitar 2.000 koin emas di lepas pantai kota pelabuhan kuno Caesarea yang berasal dari periode Dinasti Fatimiyah penguasa Mesir pada abad ke-10 dan ke-11.

”Semoga studi atas penemuan barang ini akan memberi tahu kita lebih banyak tentang periode masa Abbasiyah yang masih sangat sedikit kita ketahui,” kata Kool.

Acara Liburan

Sementara Nationalgeographic melaporkan, para remaja penemu uang emas itu membantu penggalian para arkeolog di kota Yavne. Mereka sedang mengikuti  program liburan musim panas.

Baca Juga:  MDMC Tegaskan Berita Bantuan Israel untuk Gempa Palu Itu Hoax

Selama penggalian, para remaja ini menemukan tumpukan harta karun berupa 425 koin emas 24 karat. Para arkeolog dari Israel Antiquities Authority menyebut ini  sebagai penemuan yang sangat langka.

Salah satu remaja penemu koin itu, Oz Cohen, menceritakan, saat sedang menggali tanah pelan-pelan dengan sendok dia melihat benda aneh. ”Saya melihat sesuatu yang tampak seperti daun yang sangat tipis. Ketika saya melihat lagi, saya melihat bahwa ini adalah koin emas,” ujarnya.

Baca Juga:  Dari Surabaya ke Jerusalem (2): Jurus MMD Israel dan Strategi Nabok Nyilih Tangan

Koinemas itu ditemukan di sebuah wadah gerabah yang sengaja dikubur. Di dalamnya juga ditemukan ratusan kliping yang lebih kecil, terbuat dari koin emas lain yang berfungsi sebagai denominasi mata uang yang lebih kecil.

Beberapa uang emas dan kliping berasal dari periode awal Islam tetapi kebanyakan berasal dari Kekhalifahan Abbasiyah.  Kekhalifahan ini merupakan dinasti penguasa generasi keempat setelah masa Rasulullah, Khulafaurrsayidin, dan Umayah.

Wilayah kekuasaannya meliputi seluruh jazirah Arab, Asia Tengah hingga Afrika Utara. Periode Abbasiyah dipandang sebagai masa keemasan yang meninggalkan jejak sejarah abadi di Dunia Muslim. (*)

Editor Sugeng Purwanto

Tags: Dinasti AbbasiyahisraelUang emas
Share79SendTweet50

Related Posts

Palestina
Kolom

Palestina dan Pengkhianatan Tetangganya

Selasa 29 Desember 2020 | 12:27
189
Warga Palestina menerobos celah Tembok Israel. (upi)
Featured

Tembok Israel, Begini Cara Warga Palestina Menerobosnya

Jumat 28 Agustus 2020 | 10:24
7.7k
Warga Kristen berdoa di Gereja Kelahiran. Generasi terakhir pengikut Yesus. (mee)
Featured

Generasi Terakhir Pengikut Nabi Isa di Betlehem

Selasa 25 Agustus 2020 | 18:34
11.6k
Masjid Al Ahmar Diubah Jadi Bar oleh Israel, Dunia Barat Membisu
Headline

Masjid Al Ahmar Diubah Jadi Bar oleh Israel, Dunia Barat Membisu

Kamis 16 Juli 2020 | 11:35
7.2k
Ilustrasi Imam Abu Hanifah
Featured

Imam Abu Hanifah Menolak Jadi Pejabat

Selasa 7 April 2020 | 16:37
2.1k
Unik bin Ajaib! Perang Israel Versus ‘Ormas’ Hizbullah?
Headline

Unik bin Ajaib! Perang Israel Versus ‘Ormas’ Hizbullah?

Senin 9 Desember 2019 | 05:39
3.4k
Next Post
Umsida: Keluarkan Klaster Pendidikan dari RUU Cipta Kerja

Umsida: Keluarkan Klaster Pendidikan dari RUU Cipta Kerja

Puasa Asyura Hapus Dosa Setahun ditulis oleh Ustadz Muhammad Hidayatulloh, Pengasuh Kajian Tafsir al-Quran Yayasan Ma’had Islami (Yamais), Masjid al-Huda Berbek, Waru, Sidoarjo.

Puasa Asyura Hapus Dosa Setahun

KKN Daring UGM di Bawean Hasilkan 22 Buku dan 39 Video

KKN Daring UGM di Bawean Hasilkan 22 Buku dan 39 Video

Jangan Sekadar Cuci Tangan

Jangan Sekadar Cuci Tangan

Berlian School Belajar Healty Food

Berlian School Belajar Healty Food

Discussion about this post

Ngaji Hadist

Musibah, Cara Allah Menghapus Dosa
Ngaji Hadits

Musibah, Cara Allah Menghapus Dosa

Jumat 22 Januari 2021 | 09:06
351

Potret udara soal kerusakan kantor Gubernur Sulawesi Barat yang diguncang gempa (Foto dok CT Arsa sumber detik.com) Musibah, Cara Allah...

Read more
Wafatnya Ulama, Cara Allah Mencabut Ilmu
Ngaji Hadits

Wafatnya Ulama, Cara Allah Mencabut Ilmu

Jumat 15 Januari 2021 | 11:14
837

Wafatnya Ulama, Cara Allah Mencabut Ilmu. Syekh Ali Jaber salah satu ulama Indonesia yang telah wafat (Foto detik.com) Wafatnya Ulama,...

Read more
Semua Penyakit Ada Obatnya
Ngaji Hadits

Semua Penyakit Ada Obatnya

Jumat 8 Januari 2021 | 09:43
257

Semua Penyakit Ada Obatnya (ilustras freepik.com) Semua Penyakit Ada Obatnya ditulis oleh Ustadz Muhammad Hidayatulloh, Pengasuh Kajian Tafsir al-Quran Yayasan Ma’had Islami...

Read more
Larangan Mencela Waktu
Ngaji Hadits

Larangan Mencela Waktu

Jumat 1 Januari 2021 | 09:43
418

Larangan Mencela Waktu (ilustrasi ilounge.com) Larangan Mencela Waktu ditulis oleh Ustadz Muhammad Hidayatulloh, Pengasuh Kajian Tafsir al-Quran Yayasan Ma’had Islami (Yamais), Masjid...

Read more

Berita Terkini

Perjuangan Jenderal Soedirman Berproses dari Muhammadiyah

Perjuangan Jenderal Soedirman Berproses dari Muhammadiyah

Selasa 26 Januari 2021 | 12:02
Siswa Matsmunam Ukir Prestasi Literasi Nasional

Siswa Matsmunam Ukir Prestasi Literasi Nasional

Selasa 26 Januari 2021 | 11:36
Pemerintah Tunda Bahas RUU HIP, Ini Reaksi Muhammadiyah

Abdul Mu’ti, Bapak Muhammadiyah Garis Lucu

Selasa 26 Januari 2021 | 11:01
Partai

Partai Korup Bisa Dibubarkan

Selasa 26 Januari 2021 | 06:18
Peduli bencana, SDMM himpun donasi Rp 21.500.006 untuk korban bencana alam di Sulawesi Barat dan Kalimantan Selatan.

Peduli Bencana, SDMM Himpun Donasi Rp 21 Juta

Senin 25 Januari 2021 | 21:30
Lelang sepeda menjadi bagian kepedulian Unismuh Makassar dalam menggalang dana kemanusiaan untuk gempa di Sulawesi Barat.

Lelang Sepeda, Unismuh Peduli Bencana

Senin 25 Januari 2021 | 17:56
Relawan MDMC - Lazismu

Relawan MDMC – Lazismu Bangun Jembatan Darurat Atasi Banjir Kalsel

Senin 25 Januari 2021 | 17:47
PCIM Australia Galang Dana Bencana

PCIM Australia Galang Dana Bencana

Senin 25 Januari 2021 | 15:47
Lulusan Smamsatu Gresik Berijazah D-1 Prodistik ITS

Inovasi Smamsatu: PBM Cukup 3 Hari, Lainnya Soft Skill

Senin 25 Januari 2021 | 14:25
Rendang Lazismu

Rendang Lazismu Jadi Makanan Praktis bagi Pengungsi Bencana

Senin 25 Januari 2021 | 11:28

Berita Populer Hari Ini

  • Haedar Nashir Ajak Belajar Ijtihad Politik Kasman Singodimedjo

    Haedar Nashir Ajak Belajar Ijtihad Politik Kasman Singodimedjo

    502149 shares
    Share 200860 Tweet 125537
  • Elliyah Fatmawati Susul Dua Saudaranya, Wafat dalam Sebulan

    19100 shares
    Share 7640 Tweet 4775
  • Masjid At-Taubah Surabaya Peduli Bencana

    38143 shares
    Share 15257 Tweet 9536
  • Manga Budaya Ramaikan Milad Ke-6 Smamio

    3723 shares
    Share 1489 Tweet 931
  • Madam Bansos, Anak Pak Lurah, dan Monyet Koruptor

    2469 shares
    Share 988 Tweet 617
  • 3 Rumus Diet Alami Turunkan Berat Badan, Efektif 100 Persen Berhasil

    4180 shares
    Share 1672 Tweet 1045
  • Taubat Politik Jusuf Kalla

    8005 shares
    Share 3202 Tweet 2001
  • Tekad Smamio Menjadi Sekolah Kreatif tanpa Batas

    4512 shares
    Share 1805 Tweet 1128
  • TVMu Jatim Stasiun Mugeb Gresik Diresmikan

    6098 shares
    Share 2439 Tweet 1525
  • Abdul Mu’ti, Bapak Muhammadiyah Garis Lucu

    338 shares
    Share 135 Tweet 85
Pwmu.co | Portal Berkemajuan

pwmu.co Portal Berita dakwah berkemajuan di bawah naungan PT. Surya Kreatindo Mediatama.

Hubungi Kami

WA : 0858-5961-4001
Email :pwmujatim@gmail.com

Follow Us

  • Dewan Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Privacy Policy
  • Info Iklan

© Pwmu.co - PT. Surya Kreatindo Mediatama

No Result
View All Result
  • Home
  • Kabar
  • Kajian
  • Kolom
  • Featured
  • Khutbah
  • Musafir
  • Canda
  • Index
  • MCCC Jatim

© Pwmu.co - PT. Surya Kreatindo Mediatama