Mahasiswa UMM Edukasi Pola Gizi Seimbang untuk Tingkatkan Imunitas

PWMU.CO – Mahasiswa UMM edukasi pola konsumsi gizi seimbang untuk meningkatkan sistem imunitas tubuh pada warga Perumahan Griya Amorf, Kecamatan Pakis, Kelurahan Mangliawan, Kabupaten Malang, Kamis (10/6/21). Koordinator tim Pengabdian Masyarakat oleh Mahasiswa (PMM) Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) gelombang VIII kelompok 4, Dewi Mafulla mengatakan edukasi ini sebagai upaya untuk mencegah Covid-19. “Dalam program kerja … Lanjutkan membaca Mahasiswa UMM Edukasi Pola Gizi Seimbang untuk Tingkatkan Imunitas