Naik Sepeda Motor, Kontributor Ini Luapkan Rindu Kopdar

PWMU.CO – Naik sepeda motor, kontributor Babat Hilman Sueb ini berhasil meluapkan rindu bertemu dalam kopi darat (kopdar) dengan kontributor di Roadshow Milad Ke-6 PWMU.CO Jatim 1 di Gedung Daerah Muhammadiyah (GDM) Lamongan, Sabtu (19/2/22). Hilman, sapaan akrabnya, berangkat dari rumah pukul 07.00 menuju Lamongan dengan kecepatan 70 km/jam. Sekitar pukul 07.40 dia sampai di … Lanjutkan membaca Naik Sepeda Motor, Kontributor Ini Luapkan Rindu Kopdar