Ikom Umsida Gelar Konferensi Internasional di Bali, Diikuti 4 Negara

ADVERTISEMENT PWMU.CO – Ikom Umsida menyelenggarakan acara bertajuk International Conference on Emerging New Media and Social Science (ICEMSS). Bertempat di Meeting Room, Quest Kuta Hotel Bali, Rabu, (22/05/2024), acara ini diikuti oleh 4 negara: Indonesia, Thailand, Malaysia, dan India.  Beberapa dosen dan mahasiswa tersebut berasal dari Universitas Muhammadiyah Sidoarjo (Umsida), Burapha University (BUU) Thailand, Universiti Tunku … Lanjutkan membaca Ikom Umsida Gelar Konferensi Internasional di Bali, Diikuti 4 Negara