Dua Kader Jatim Dilantik Jadi Anggota PP Pemuda Muhammadiyah, Ini Harapannya

PWMU.CO – Sebanyak 47 personalia Pimpinan Pusat (PP) Pemuda Muhammadiyah periode 2018-2022 yang diketuai oleh Sunanto dikukuhkan di Aula KH Ahmad Dahlan Gedung Dakwah Pimpinan Pusat Muhammadiyah Jalan Menteng Raya 62 Jakarta Pusat, Jumat (28/12/18) malam. Dari 47 personalia itu, dua di antaranya berasal dari Jawa Timur, yaitu Mukayat Al Amin dan Ali Muthohirin. Mukayat … Lanjutkan membaca Dua Kader Jatim Dilantik Jadi Anggota PP Pemuda Muhammadiyah, Ini Harapannya