Beragama tapi Masih Gelisah, Kenapa?

PWMU.CO – Anggota Majelis Pendidikan Kader Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Azaki Khoirudin mengatakan ada orang yang beragama tapi masih gelisah dan tidak bahagia. “Orang tipe ini karena tidak memahami hakikat agamanya,” ujarnya dalam kegiatan Pelatihan Kader Taruna Melatih (PKTM) yang diadakan Pimpinan Ranting Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) SMP M 12 GKB, di open hall sekolah, … Lanjutkan membaca Beragama tapi Masih Gelisah, Kenapa?