Enam Menfaat Digitalisasi bagi UMKM
Adpaun, menurutnya, ada enam manfaat digitalisasi bagi UMKM
- Perubahan gaya hidup.
- UMKM menjadi lebih profesional.
- Meminimalisasi hilangnya target pasar.
- Biaya lebih efisien.
- Pemasaran makin luas.
- Kualitas produk meningkat.
Faizah salah satu peserta sosialisasi berterima kasih besarnya kepada mahasiswa atas ilmu pengetahuan yang telah diberikannya. Terutama tentang digitalisasi karena dapat mengubah gaya hidup yang sebelumnya belum pernah didapatkan.
“Juga pentingnya pembukuan, karena yang saya tahu cukup mencatat berapa hasil penjualan hari ini tanpa menghiraukan catatan yang lain,” ungkapnya. (*)
Penulis Eklis Dinika Editor Mohammad Nurfatoni
Page 2 of 2